7 Momen Konser B.I di Jakarta, Blusukan, Tunggu Fans ke Toilet hingga Spill Lagu Baru
Konser B.I (Foto: Arman Maulana Azis)
Jakarta, Insertlive -
(arm/arm)
B.I atau Kim Hanbin akhirnya melangsungkan konser perdananya di Indonesia.
Ia menggelar konser solo bertajuk 2023 ASIA TOUR [L.O.L THE HIDDEN STAGE] IN JAKARTA di The Kasablanka Hall, Jakarta Selatan, Jumat (10/3).
Konser yang digelar selama 2,5 jam itu pun menghasilkan banyak kenangan indah bagi para penggemar atau ID.
ADVERTISEMENT
Berikut ini 7 momen tidak terlupakan dari konser B.I di Jakarta.
1. Ini merupakan kali pertama B.I konser solo di Indonesia meskipun dirinya sering ke Jakarta.
B.I/ Foto: Arman Maulana Azis |
2. B.I muncul dengan lagu BTBT yang membuat penonton histeris.
B.I/ Foto: Arman Maulana Azis |
3. Ia menyapa para penggemar atau ID dengan bahasa Indonesia, 'Aku Cinta Kamu'
B.I/ Foto: Arman Maulana Azis |
4. Di tengah penampilan, B.I membuat heboh karena turun dari panggung dan berkeliling untuk menghampiri penonton.
B.I/ Foto: Arman Maulana Azis |
5. Pemilik nama Kim Hanbin itu pun membuat kejutan dengan menghadirkan Afgan dan menyanyikan lagu kolaborasi.
B.I dan Afgan/ Foto: Arman Maulana Azis |
6. B.I juga sempat berhenti saat bernyanyi karena melihat penggemar ke toilet. Ia menunggu fans tersebut sebelum akhirnya kembali bernyanyi.
B.I/ Foto: Arman Maulana Azis |
7. Pada akhir konser, B.I menyanyikan beberapa lagu yang akan di rilis dalam album terbarunya.
B.I/ Foto: Arman Maulana Azis |
ARTIKEL TERKAIT
Dituding Beri Hadiah dari Fans ke Pacar, B.I Bikin Penggemar Kecewa
Kamis, 08 May 2025 13:45 WIB
B.I Mengundurkan Diri dari Posisi Manajemen di 131 Label
Jumat, 03 Feb 2023 11:50 WIB
B.I Umumkan Comeback dengan Rilis EP 'Love or Loved Part 1'
Senin, 26 Sep 2022 10:25 WIB
Trending Usai Jadi Sukarelawan, B.I eks iKON Dikabarkan Siap Comeback
Rabu, 23 Dec 2020 18:35 WIB
SNAP! adalah kanal video vertikal yang menyajikan konten infotainment singkat, cepat, dan visual. SNAP! menghadirkan cuplikan selebriti, tren viral, hingga highlight interview.
BACA JUGA
Dituding Beri Hadiah dari Fans ke Pacar, B.I Bikin Penggemar Kecewa
Kamis, 08 May 2025 13:45 WIB
04:08
!NSERTLIVE K-POP
B.I Bongkar Rutinitas Jelang Konser, Ngaku Terpesona Indahnya Indonesia
Selasa, 13 Aug 2024 16:30 WIB
Baru Mulai, B.I Langsung Blusukan di Antara Fans saat Konser HYPE UP di Jakarta
Sabtu, 15 Jun 2024 21:00 WIB
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER
B.I/ Foto: Arman Maulana Azis
B.I/ Foto: Arman Maulana Azis
B.I/ Foto: Arman Maulana Azis
B.I/ Foto: Arman Maulana Azis
B.I dan Afgan/ Foto: Arman Maulana Azis
B.I/ Foto: Arman Maulana Azis