Jarang Dibahas, Ini 5 Drama Korea Underrated Sepanjang 2022

5. Summer Strike
Summer Strike bercerita tentang Lee Yeo Reum (Seolhyun) yang menderita kelelahan karena pekerjaannya yang bergaji rendah, hubungan yang gagal, dan meninggalnya ibunya.
Akibatnya, dia menyatakan pemogokan terhadap kehidupan dan menyatakan bahwa dia tidak akan melakukan apa-apa. Dia pindah ke desa tepi laut Angok yang tenang di mana dia menemukan teman baru tetapi juga peristiwa yang mengancam jiwa.
Di sana, ia juga bertemu dengan An Dae Bum (Im Siwan) yang merupakan petugas perpustakaan di Angok yang memiliki masa lalu kelam.
Baca Juga : Review 2 Episode Perdana Drama Korea 'Big Bet' |
Walau dengan rating rendah dan jarang dibicarakan oleh pencinta drama Korea, Summer Strike sangat sayang dilewatkan karena drama ini memiliki kisah yang manis sekaligus menghangatkan hati.
Visual drama ini yang mengambil latar pedesaan juga memanjakan mata penonton selama menyaksikan 12 episode drama ini.

Park Ji Bin Bintangi Spin-Off 'The Killer's Shopping List'
Selasa, 17 Jan 2023 10:40 WIB
Review 'The Killer's Shopping List': Cerita Misteri Unik yang Penuh Plot Twist
Senin, 30 May 2022 13:57 WIB
Menanti Comeback Lee Kwang Soo di Drama Korea 'The Killer's Shopping List'
Jumat, 08 Apr 2022 12:40 WIB
3 Drama Korea Underrated Sepanjang 2020 yang Sayang untuk Dilewatkan
Minggu, 20 Dec 2020 22:00 WIBTERKAIT