5 Drama Korea Rating Tertinggi Minggu Kedua Desember 2022

Dini Astari | Insertlive
Jumat, 16 Dec 2022 19:55 WIB
Drama Korea Alchemy of Souls 2 Foto: dok. tvN

3. Alchemy of Souls: Light and Shadow (7,7%)

Drama selanjutnya yang mendapat rating tinggi pada minggu kedua Desember 2022 adalah Alchemy of Souls: Light and Shadow alias Alchemy of Souls Part 2.

Drama yang melanjutkan kisah bagian pertamanya ini mendapat rating 7,7 persen.

Alchemy of Souls adalah drama romansa fantasi berlatar di negara fiksi Daeho, sebuah negara yang tidak ada dalam sejarah atau di peta yang ditulis duo penulis terkenal Hong Sisters.

ADVERTISEMENT

Cerita drama ini menyoroti kisah orang-orang di Daeho yang nasibnya berubah karena ritual sihir menukar jiwa.

IKUTI QUIZ

4 / 6
Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
detikNetwork
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER