Jamie Go Public Tanpa Diciduk Dispatch, Ungkap Pacari Goo Min Chul
!nsertlive |
Insertlive
Jakarta -
Solois Jamie blak-blakan soal hubungannya dengan aktor Goo Min Chul. Tak perlu diciduk Dispatch, Jamie mengungkap sendiri jika tengah berpacaran dengan Goo Min Chul. Agensi Jamie, Warner Music Korea pun telah mengonfirmasi hubungan artisnya dengan Goo Min Chul.