Beredar Foto Shin Min Ah & Kim Woo Bin Asyik Kencan di Paris

Shin Min Ah dan Kim Woo Bin tertangkap kamera sedang asyik berkencan di Paris, Prancis. Foto-foto pasangan itu tersebar usai seorang netizen Tiongkok mengungkap momen tersebut di Weibo.
"Saya bertemu Kim Woo Bin dan Shin Min Ah di Paris. Saya bahkan melambaikan tangan 'bye-bye' kepada Kim Woo Bin," tulis netizen itu.
![]() |
Dalam foto-foto yang disebar, Shin Min Ah dan Kim Woo Bin terlihat sedang santai di sebuah kafe di Paris. Setelah itu keduanya pergi jalan-jalan menyusuri Paris dengan wajah gembira.
![]() |
Shin Min Ah dan Kim Woo Bin sudah menjalin asmara sejak 2015. Keduanya beberapa kali tertangkap kamera tengah bersama, juga saling menyebut satu sama lain dalam wawancara.
Shin Min Ah terus berada di sisi Kim Woo Bin saat sang aktor berjuang melawan kanker nasofaring. Setelah Kim Woo Bin sembuh, ia juga membintangi drama Korea bersama dengan sang kekasih lewat Our Blues, yang menjadi drama comeback Kim Woo Bin.

Kim Woo Bin & Shin Min Ah Didoakan Nikah Usai Kepergok Kondangan Bareng
Selasa, 22 Aug 2023 12:15 WIB
Kim Woo Bin dan Shin Min Ah Didoakan Nikah Usai Kompak Lakukan Hal Ini
Senin, 17 Jul 2023 15:15 WIB
Shin Min Ah Berbuat Baik Jelang Akhir Tahun, Beri Donasi hingga Rp3,2 M
Kamis, 29 Dec 2022 17:15 WIB
Menanti Kabar Bahagia dari Kim Woo Bin dan Shin Min Ah
Kamis, 03 Nov 2022 16:55 WIB
Tanggal Tayang dan Sinopsis Drama Korea Shin Min Ah & Lee Jong Suk 'The Remarried Empress'
Kamis, 19 Jun 2025 16:45 WIB
Depak Kim Soo Hyun gegara Skandal, Restoran Ini Pilih Kim Woo Bin Jadi Model Iklan Baru
Rabu, 04 Jun 2025 09:40 WIB
Istri Presiden Prancis Kagum Lihat Pameran Karya Desainer RI yang Didirikan Anak Prabowo
Jumat, 30 May 2025 13:30 WIBTERKAIT