BTS Resmi Diangkat Jadi Duta Kehormatan Busan World Expo 2030
Kamis, 21 Jul 2022 09:00 WIB
Jakarta, Insertlive - BTS telah resmi memulai perannya menjadi duta kehormatan Busan World Expo 2030. Seremoni pengangkatan BTS ini digelar di gedung HYBE dan dihadiri Perdana Menteri Han Deok-Soo. Untuk mendukung Busan World Expo 2030, BTS akan gelar konser global di Busan pada Oktober 2022.
VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Jungkook BTS Tuai Kontroversi Saat Pakai Topi MAGA Versi Jepang
Senin, 16 Jun 2025 20:30 WIB
Pemasukan HYBE Menurun, Absennya BTS Disebut Jadi Alasan
Kamis, 27 Feb 2025 12:45 WIB
Foto Lama Jungkook BTS Mendadak Viral, Terungkap Lengannya Sebelum Penuh Tato
Senin, 16 Dec 2024 17:15 WIB
Bakal Tayang di Bioskop, BTS Rilis Trailer 'Yet to Come in Cinemas'
Senin, 16 Jan 2023 16:10 WIB
BTS, Musisi Korea Pertama yang Pidato di Majelis Umum PBB
Kamis, 27 Sep 2018 16:18 WIB
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK