5 Artis KPop yang Punya Masa Lalu Tragis & Getir

Leeteuk Super Junior
Siapa sangka leader Super Junior ini punya masa lalu yang menyedihkan. Semasa kecilnya, Leeteuk harus menyaksikan kedua orang tuanya selalu bertengkar dan memukulinya.
Tetapi, kesulitan itu yang memotivasi Leeteuk untuk mewujudkan mimpinya sebagai idola seperti sekarang.
Pada tahun 1998 lalu, ayah Leeteuk bercerai dan dia mulai tinggal bersama orang tuanya (kakek dan nenek Leeteuk).
Ketika kedua orang tuanya didiagnosis menderita Alzheimer dan ibunya juga menderita kanker paru-paru, ayah Leeteuk mengalami depresi karena merawat mereka sendirian.
Oleh karena itu, dia memutuskan untuk membawa kedua orang tuanya ke panti jompo. Namun, entah bagaimana, sehari sebelum mengirim orang tuanya ke panti, ayah Leeteuk melakukan bunuh diri usai membunuh orang tuanya.
Anggota Super Junior lainnya membantu Leeteuk melakukan pemakaman. Tragedi ini menjadi isu yang cukup besar dan memicu pembicaraan tentang bagaimana pemerintah Korea harus bekerja lebih keras untuk melindungi penduduk lanjut usia yang terdiagnosis Alzheimer dan penyakit lainnya.

Terungkap Identitas Sosok yang Laporkan IU ke CIA Terkait Demo Yoon Seok Yeol
Kamis, 19 Dec 2024 22:00 WIB
Akui Kesalahan, Pelaku Komentar Jahat IU ditahan & Didenda Rp36 Juta
Selasa, 13 Dec 2022 21:28 WIB
5 Idol Top Korea yang Hidup Miskin di Masa Lalu, Kini Jadi Miliarder
Minggu, 20 Sep 2020 15:35 WIB
Gara-gara Foto Ramen, Fans Khawatir IU Diet Terlalu Ketat atau Ekstrem
Selasa, 30 Jun 2020 12:35 WIBTERKAIT