aespa Rilis Video Koreografi Kedua untuk 'Next Level'
Jakarta, Insertlive -
aespa akhirnya comeback dengan merilis single bertajuk 'Next Level' (17/5). Pada 20 Mei 2021, aespa telah memanjakan mata penggemar dengan merilis video performance untuk lagu 'Next Level'. Pada video itu, aespa tampil dengan kostum ala bikers. Baru-baru ini, aespa kembali merilis video performance yang kedua (25/5). Kali ini, aespa tampil lebih kasual namun tetap menunjukkan koreografi yang energik serta seksi.
ARTIKEL TERKAIT

Dapat Komentar Buruk, Begini Tanggapan Adem Winter aespa
Sabtu, 11 Jan 2025 12:00 WIB
Sosok Ini Ungkap Gaji Anggota aespa, Nominalnya Bikin Melongo
Jumat, 23 Aug 2024 10:48 WIB
Ini Alasan Konser aespa di Jepang Diprotes hingga Resmi Ditunda
Senin, 13 May 2024 11:30 WIB
Grup aespa Dikabarkan Comeback pada Mei
Kamis, 28 Mar 2024 04:30 WIB
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER