10 Drama Korea Paling Banyak Dicari di Februari 2021 (Part 2)

8. Goblin
Drama Goblin ternyata sedang ditayangkan ulang di Korea Selatan Insertizen. Tak ayal, drama ini kembali menarik perhatian publik di sana.
Goblin adalah drama fantasi romantis bercerita tentang Kim Shin (Gong Yoo) manusia abadi yang mendapat kutukan.
Ia bisa terlepas dari keabadian dan melupakan masa lalu pahitnya jika menemukan pengantin Goblin.
ADVERTISEMENT
Setelah beratus-ratus tahun mencari, ia kemudian bertemu Ji Eun Tak (Kim Go Eun), seorang remaja yatim piatu. Ia kemudian sadar bahwa Ji Eun Tak adalah pengantin yang selama ini ia cari.
IKUTI QUIZ
4 / 6
ARTIKEL TERKAIT

Drakor The Queen Who Crowns Tamat, Segini Ratingnya
Rabu, 12 Feb 2025 15:45 WIB
Tak Hanya Brewing Love, Ini 4 Drakor Heartwarming yang Bisa Dinikmati Saat Natal
Selasa, 24 Dec 2024 22:00 WIB
Respons Ji Chang Wook Soal Ambil Banyak Proyek: Tak Ada Alasan Khusus
Jumat, 20 Dec 2024 15:45 WIB
Shin Min Ah Diincar Bintangi Drama Komedi Romantis Terbaru
Selasa, 27 Jun 2023 08:30 WIB
detikNetwork
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER