10 Drama Korea Paling Banyak Dicari di Juli 2020 (Part 2)

Jakarta, Insertlive -
Bulan Juni telah berlalu, kini tiba saatnya menjalani bulan Juli. Di bulan ketujuh 2020 ini, sudah diketahui ada beberapa drama Korea yang tengah tayang maupun akan berakhir.
Di antara drama-drama yang tayang itu, beberapa di antaranya sangat populer hingga membuat penonton semakin penasaran dengan kisah drama maupun para aktor yang membintangi drama tersebut.
ADVERTISEMENT
Saking penasarannya, seluk-beluk mengenai drama-drama yang tayang maupun telah berakhir di Juli 2020 banyak sekali dicari di internet oleh para penggemar.
IKUTI QUIZ
Nah, dari deretan drama tersebut, mana saja ya yang masuk ke dalam 10 drama Korea yang paling banyak dicari di Juli 2020 ini seperti dilansir dari Kpopmap? Penasaran? Yuk cek artikel selanjutnya Insertizen.
1 / 6
ARTIKEL TERKAIT

Drama Korea Love Alarm, Aplikasi Pendeteksi Cinta
Jumat, 23 Aug 2019 10:22 WIB
5 Drama Korea Terbaik Tentang Dunia Musik
Kamis, 04 Jul 2019 17:41 WIB
Obati Rindu Penggemar, Lee Min Ho Segera Bintangi Drama Korea Terbaru
Selasa, 07 May 2019 15:10 WIB
Tayang Perdana, Drama 'Mother of Mine' Raih Rating Tinggi
Senin, 25 Mar 2019 15:35 WIB
detikNetwork
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
BACA JUGA

Hwang Hana Mantan Tunangan Park Yoo Chun Jadi Buronan Internasional Interpol
Jumat, 17 Oct 2025 11:45 WIB
Ada Film Lokal hingga Drakor, Ini 20+ Situs Nonton Legal Tanpa Iklan
Jumat, 17 Oct 2025 10:00 WIB
5 Drama Korea Komedi Romantis Rating Tertinggi yang Tayang Awal Oktober 2025
Kamis, 16 Oct 2025 22:15 WIB
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER