The World of the Married Eps.16, Tae Oh Ajak Sun Woo Untuk Rujuk Kembali
Foto: Istimewa
Drama Korea andalan Trans TV, The World of The Married semakin membuat emosi para penonton menggelegar. Di episode terakhir yaitu ke-16, Joon Young akhirnya memutuskan untuk tetap bersekolah di Gosan.
Kemudian, keluarga Yeo Da Kyung akhirnya meninggalkan Gosan dan berusaha untuk menjauhkan putrinya dari Tae Oh.
Drama Korea The World of the Married/ Foto: Istimewa |
Sementara itu, Tae Oh yang sudah tidak memiliki pekerjaan dan penghasilan, selalu menguntit kehidupan tenang antara Joon Young dan Sun Woo.
Kemudian, Ye Rim akhirnya memilih untuk berpisah dengan Je Hyuk karena dia merasa selalu mencurigai suaminya dan belum bisa memaafkan kesalahannya.
Tak lama setelah selalu diikuti oleh suaminya, Sun Woo kemudian panik karena Joon Young, anaknya diculik diam-diam oleh Tae Oh.
Di akhir, Tae Oh yang sudah putus asa membawa serta Joon Young dan mengajak Sun Woo untuk rujuk kembali.
Apakah perjuangan Tae Oh untuk mengajak Sun Woo rujuk terjadi? Kemanakah Tae Oh membawa Joon Young pergi dari rumah istrinya?
Insertizen jangan sampai lewatkan drama Korea The World of The Married yang tayang setiap Senin sampai Jumat pukul 19.00-21.05 WIB di Trans TV. Insertizen juga bisa nonton secara streaming di sini.
Sinopsis Drama Korea
The World of the Married Eps.9, Joon Young Kabur dari Rumah
Kamis, 24 Sep 2020 20:40 WIB
Gantikan 'The World of the Married', Drama Korea 'VIP' Segera Tayang di Trans TV
Kamis, 28 May 2020 20:40 WIB
The World of The Married Eps. 10, Rasa Dendam Tae Oh pada Sun Woo
Kamis, 21 May 2020 23:25 WIB
The World of the Married Eps.4, Sun Woo Kencan dengan Pria Lain
Rabu, 13 May 2020 20:55 WIB
03:13
Cerita Unik! Ini 3 Drama Korea dengan Rating Tinggi Sepanjang 2025
Minggu, 16 Nov 2025 14:00 WIB
Aktor Tampan Ini Tiba-tiba Tampil Mengejutkan di Drama Korea 'Dynamite Kiss'
Minggu, 16 Nov 2025 13:30 WIB
Tim Produksi Minta Maaf Atas Kontroversi Kostum Ju Ji Hoon di 'The Remarried Empress'
Minggu, 16 Nov 2025 10:30 WIBTERKAIT
Drama Korea The World of the Married/ Foto: Istimewa