7 Bromance Couple di Drama Korea yang Sukses Bikin Gemas & Baper
Drama Korea Hwarang (Foto: Pinterest)
5. Sun Wo & Ji Dwi (Hwarang)
Drama Korea Hwarang memang merupakan drama yang dipenuhi dengan bromance. Namun di antara semua bromance tersebut, hubungan Sun Woo (Park Seo Joon) dan Ji Dwi (Park Hyun Sik) banyak menarik perhatian.
Keduanya semula bertemu dengan penuh dendam dan benci. Namun semua kebencian itu berubah menjadi persahabatan seiring berjalannya waktu.
Mereka yang terlibat persaingan untuk memperebutkan gadis yang sama, tetap terlihat kompak ketika berjuang untuk negaranya. Mereka bersatu untuk melawan musuh yang sama.
ADVERTISEMENT
IKUTI QUIZ
6 / 8
- drama korea
- drakor
- korea
-
song joong ki
Song Joong Ki
Selengkapnya -
gong yoo
Gong Yoo
Selengkapnya -
lee min ho
Lee Min Ho
Selengkapnya - bromance
ARTIKEL TERKAIT
Comeback Lewat 'My Youth', Ini 5 Drama Song Joong Ki yang Raih Rating Tinggi
Jumat, 22 Aug 2025 17:45 WIB
Drakor My Youth Banjir Pujian Berkat Akting Song Joong Ki dan Chun Woo Hee
Rabu, 20 Aug 2025 19:45 WIB
5 Drama Korea Rating Tertinggi Sepanjang Juni 2025
Jumat, 04 Jul 2025 12:45 WIB
5 Drama Korea dengan Biaya Produksi Termahal
Kamis, 22 Aug 2019 16:11 WIB
detikNetwork
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER