5 Idol Top yang Menggebrak Standar Visual K-Pop

Dini Astari | Insertlive
Senin, 09 Mar 2020 14:14 WIB
Simak lima idol yang berhasil menggebrak standar visual idol K-Pop. SUGA BTS (Foto: Instagram/bts.suga)

3. SUGA BTS

Min Yoon Gi atau yang lebih dikenal dengan SUGA BTS juga dinilai tak termasuk idol yang memenuhi standar kolot visual idol K-Pop.


Pria berusia 27 tahun itu tidak memiliki lipatan mata. Ia juga memiliki mata yang kecil. Meski begitu, SUGA membuktikan dirinya memiliki prestasi yang besar baik untuk karier solonya atau bersama BTS.

IKUTI QUIZ
4 / 6
Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
detikNetwork
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER