10 Jenis Lightstick Idol Korea, Mana Favoritmu?

DIS | Insertlive
Rabu, 11 Dec 2019 14:08 WIB
Ini 10 jenis lightstick para idol grup asal Korea Selatan. Ada yang favoritmu? Foto: instagram.com/

TWICE

TWICE memiliki dua buah lightstick yang sangat unik. Pertama kali dirilis, lightstick dari girl grup TWICE ini berbentuk seperti lolipop berwarna pink dengan bagian luar yang transparan.TWICE menamakan lightstick mereka CANDYBONG.

Lalu, di tahun 2017, TWICE kembali merilis lightstick terbarunya dengan lebih simpel dengan lambang grup mereka, TWICE di tengah lightstick tersebut. Pada lightstick versi kedua ini mereka menamakannya dengan sebutan CANDYBONG Z.

ADVERTISEMENT

IKUTI QUIZ
10 / 11
Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
detikNetwork
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER