Video: Cahya Kamila Kenang Rawat Nani Wijaya sebelum Meninggal
Kamis, 13 Nov 2025 18:00 WIB
Cahya Kamila sempat membagikan video momen ziarah ke makam sang ibunda, Nani Wijaya. Cahya dan keluarganya ke makan bertepatan di hari kelairan sang ibunda. Cahya mengingat kenangan saat merawat Nani yang idap demensia sebelum meninggal dunia.