Cerita Siti KDI Pilih Berpisah dari Suami Turki dan Minta Nikah Lagi
miu |
Insertlive
Jakarta -
Siti KDI memilih untuk menikah ketika di puncak karier. Ia menikah dengan pria asal Turki dan memiliki seorang anak perempuan. Seiring berjalannya waktu, pernikahan mereka dihadapkan dengn perbedaan budaya. Hingga pada satu titik, mereka harus berpisah karena sudah tidak memiliki satu visi lagi. Bagaimana menurut ajaran Islam mengenai berpisah karena perbedaan budaya?
(Dina Marliana)