Hengkang dari Red Sparks, Megawati Hangestri Ingin Rawat Ibu yang Sakit

afa | Insertlive
Jumat, 11 Apr 2025 14:32 WIB
Jakarta, Insertlive -

Megawati Hangestri dilaporkan tak melanjutkan kontrak dengan Red Sparks. Kontrak Megawati diketahui berakhir pada musim ini setelah Mega berhasil membawa klubnya menjadi runner up di Liga Voli Korea 2024/2025. Disebutkan bahwa Megawati ingin merawat ibunya yang tinggal di Indonesia.

(Srikandy Indah Karina)
Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
detikNetwork
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER