Nikah Usia 24 Tahun, Frans Mohede-Amara Tak Ingin Anak Ikuti Jejaknya
mis |
Insertlive
Jakarta -
Frans Mohede dan Amara tetap harmonis selama hampir 25 tahun menikah meski menikah muda. Namun, Frans dan Amara tak ingin anak-anak mengikuti jejak mereka menikah muda. Frans dan Amara ungkap awal pernikahanya sebagai hal terberat.
(Mila Haryati)