Jennifer Coppen Nangis Diajak Umrah Bareng Ustaz Derry dan Keluarga
Imas Vaula Akbar |
Insertlive
Jakarta -
Jennifer Coppen sempat bertemu Ustaz Derry Sulaiman untuk membicarakan proses kremasi Dali Wassink. Setelah itu, Jennifer mengaku diajak Ustaz Derry untuk umrah bersama keluarganya. Jennifer menangis tak menyangka dan mempertanyakan kebaikan Dali selama hidup.
(Mila Haryati)