Millie Bobby Brown Umumkan Sudah Menikah dengan Jake Bongiovi
Insertlive |
Insertlive
Jakarta -
Aktris 20 tahun Millie Bobby Brown mengumumkan dirinya menikah dengan kekasihnya Jake Bongiovi. Keduanya terlihat tengah berada di jalan mengendarai mobil dengan atap terbuka pamer senyuman kebahagiaan.