Virzha Ajak Penonton Kirim Doa untuk Rakyat Palestina saat Manggung

!nsertlive | Insertlive
Rabu, 01 Nov 2023 09:00 WIB
Jakarta, Insertlive -

Penyanyi Virzha tuai pujian karena aksinya di atas panggung. Tampil si sebuah acara, Virzha mengajak penonton untuk mendoakan rakyat Palestina yang menjadi korban serangan Israel. Hal tersebut diketahui dari video yang dibagikan oleh akun management Virzha.

Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
detikNetwork
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER