Arie Kriting Ungkap Keinginan Sederhana Indah Permatasari saat Menikah

!nsertlive | Insertlive
Minggu, 16 Jul 2023 13:30 WIB
Jakarta, Insertlive -

Arie Kriting mengungkapkan sebuah informasi menarik tentang pernikahannya dengan Indah Permatasari yang berlangsung pada tahun 2021. Arie meyakini bahwa hal yang paling penting dalam sebuah acara pernikahan adalah dapat merasakan kebahagiaan. Satu-satunya permintaan istri yang harus dipenuhi adalah melakukan tarian dengan lagu Timur yang harus dimasukkan dalam daftar acara.

Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
detikNetwork
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER