IN FRAME

Ada Nicholas Saputra, 6 Potret Geng AADC Hadiri Pernikahan Adinia Wirasti

Insertlive | Insertlive
Sabtu, 10 Jun 2023 21:00 WIB
Pemain AADC di pernikahan Adinia Wirasti Ada Nicholas Saputra, 6 Potret Geng AADC Hadiri Pernikahan Adinia Wirasti (Foto: instagram.com/titi_kamal)
Jakarta, Insertlive -

Adinia Wirasti resmi menikah dengan kekasihnya, Michael Wahr pada Jumat (6/8) di Bali.

Pernikahan Adinia Wirasti turut membawa kebahagiaan untuk keluarga dan sahabatnya, termasuk para pemain film romansa legendaris Ada Apa dengan Cinta (AADC).

Pada 2002 silam, Adinia Wirasti menjadi pemain film AADC bersama Dian Sastro, Titi Kamal, Sissy Prescillia, Ladya Cheryl, Nicholas Saputra, hingga Dennis Adhiswara.

ADVERTISEMENT

Pernikahan Adinia Wirasti pun mendadak menjadi ruang untuk beberapa pemain dan tim produksi AADC.

Berikut potret pemain AADC di hari bahagia Adinia Wirasti.

1. Acara pernikahan Adinia Wirasti dan Michael Wahr dihadiri oleh para sahabat, termasuk beberapa pemain film AADC.

Pemain AADC di pernikahan Adinia WirastiPemain AADC di pernikahan Adinia Wirasti/ Foto: instagram.com/titi_kamal

2. Bintang AADC yang tampak hadir di acara tersebut, di antaranya Dian Sastro, Nicholas Saputra, dan Titi Kamal.

Pemain AADC di pernikahan Adinia WirastiTiti Kamal, Dian Sastro, dan Nicholas Saputra di pernikahan Adinia Wirasti/ Foto: instagram.com/titi_kamal

3. Adinia Wirasti bahkan memilih Dian Sastro dan Nicholas Saputra menjadi penggiring pengantin.

Pemain AADC di pernikahan Adinia WirastiPemain AADC di pernikahan Adinia Wirasti/ Foto: instagram.com/titi_kamal

4. Dian Sastro, Nicholas Saputra, dan Titi Kamal pun berkumpul untuk mengabadikan momen reuni kecil mereka.

Pemain AADC di pernikahan Adinia WirastiPemain AADC di pernikahan Adinia Wirasti/ Foto: instagram.com/titi_kamal

5. Mereka juga berfoto bersama Mira Lesmana dan Riri Riza yang merupakan penulis dan sutradara Ada Apa Dengan Cinta.

Pemain AADC di pernikahan Adinia WirastiGeng AADC di pernikahan Adinia Wirasti/ Foto: instagram.com/titi_kamal

6. Potret kebersamaan mereka secara tidak langsung mengobati kerinduan para penggemar film AADC.

Pemain AADC di pernikahan Adinia WirastiPemain AADC di pernikahan Adinia Wirasti/ Foto: instagram.com/titi_kamal
(KHS/KHS)
Tonton juga video berikut:
ARTIKEL TERKAIT
Loading
Loading
BACA JUGA
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER