Pengakuan Prilly Latuconsina Idap OCD
Pengakuan Prilly Latuconsina Idap OCD (Foto: Instagram@prillylatuconsina96)
Prilly Latuconsina mengungkapkan bahwa dirinya mengidap OCD (Obsessive Compulsice Disorder). Ia merasakannya setelah mengaku sering tidak tenang terhadap barang-barang miliknya.
"Aku cuma ngerasa kayaknya OCD. Kalau untuk barang aku sendiri kalau berantakan atau enggak sesuai, aku enggak tenang," ujar Prilly Latuconsina dalam sebuah unggahan Instagram @lambegosiip.
Prilly merasa bersyukur meski merasa mengidap OCD. Menurutnya, ada sisi baik dari OCD karena membuatnya lebih teliti terhadap barang-barang yang berantakan menjadi rapi.
"OCD tuh ada baiknya juga. Gara-gara kita kayak gitu barang kita rapi, teliti," terang Prilly.
Perasaan khawatir atas kondisi tak ada di benak Prilly sehingga ia enggan mendatangi psikolog atau psikiater.
"Aku tuh nggak pernah technically ke dokter. Terus dikasih tahu kalau aku OCD," katanya.
Gejala OCD belakangan memang membuat publik gempar setelah aktor Aliando Syarief mengidap gangguan tersebut. Apalagi, Aliando sempat depresi atas kondisinya dan memutuskan vakum dari dunia entertainment.
(yoa/fik)
- prilly latuconsina
- ocd
-
aliando syarief
Aliando Syarief
Selengkapnya
Disebut sebagai Alpha Female, Ini Kata Prilly Latuconsina
Sabtu, 18 Dec 2021 19:30 WIB
'Gegara' Prilly Latuconsina, Gritte Agatha Sepi Job & Diblacklist dari TV
Selasa, 05 Oct 2021 08:00 WIB
Totalitas! Prilly Latuconsina Rela Naik & Turunkan Berat Badan demi Peran
Jumat, 18 Jun 2021 15:27 WIB
Benci Lihat Barang Berantakan, Prilly Latuconsina Idap Gangguan Mental
Kamis, 25 Jun 2020 11:22 WIB
01:14
Prilly Potong Rambut Pendek, Omara Esteghlal Terus Memuji Cantik
Selasa, 07 Oct 2025 12:00 WIB
Prilly Latuconsina Potong Rambut Bondol, Begini Reaksi Omara Esteghlal
Senin, 06 Oct 2025 11:15 WIB
01:19
INFASHION
Outfit Kembaran ala Prilly-Omara, Gaya Klasik Jadi Andalan
Sabtu, 02 Aug 2025 10:00 WIBTERKAIT