Intip Lagi Mahar 3 Anak Presiden RI Joko Widodo, Siapa Paling 'Merakyat'?

Presiden Joko Widodo menikahkan ketiga anaknya selama masa jabatannya sebagai orang nomor satu di Indonesia.
Hal itu membuat warganet pernasaran dengan mahar pernikahan anak-anak Joko Widodo untuk pasangannya.
Melansir dari berbagai sumber, simak rangkumannya di bawah ini:
1. Gibran Rakabuming
![]() |
Gibran Rakabuming, putra pertama Joko Widodo menikahi Selvi Ananda pada 11 Juni 2015 silam.
Keduanya menggelar pernikahan di Gedung Graha Saba Buana, Solo.
Adapun mahar Gibran untuk Selvi terbilang sederhana karena hanya seperangkat alat salat yang dibungkus dalam kotak transparan.
2. Kahiyang Ayu
![]() |
Putri kedua Presiden Joko Widodo dinikahi oleh Bobby Nasution pada 8 November 2017 silam.
Pernikahan Wali Kota Medan dan Kahiyang Ayu itu digelar di Gedung Graha Saba Buana, Solo.
Kahiyang Ayu menerima mahar emas seberat 80 gram saat dinikahi oleh Bobby Nasution.
3. Kaesang Pangarep
![]() |
Kaesang Pangarep resmi menikahi Erina Gudono pada Sabtu (10/12) silam di Pendopo Royal Ambarrukmo, DI Yogyakarta.
Menikahi Erina Gudono, anak bungsu Presiden RI Joko Widodo itu memberikan mahar berupa uang Rp300 ribu dengan angka dan nomor cantik.
Serta emas seberat 10 gram, 12 gram, 20 gram, serta 22 gram sesuai tanggal pernikahan.
(dis/dis)
Pidato Selvi Ananda Istri Wapres RI Gibran Saat Hari Kartini Jadi Sorotan
Senin, 28 Apr 2025 14:15 WIB
Gaya Pidato Selvi Ananda Saat Buka Acara Perkumpulan Istri TNI Jadi Sorotan
Jumat, 10 Jan 2025 17:45 WIB
Sosok Orang Tua Selvi Ananda Mertua Gibran Rakabuming, Ternyata Bukan Pejabat
Jumat, 08 Dec 2023 22:45 WIB
12 Tahun Bersama, Selvi Ananda Sebut Gibran Rakabuming Nggak Romantis
Sabtu, 21 Jan 2023 13:00 WIB
Erina Gudono Pamer Foto Anak Pakai Minyak Kemiri di Rambut, Ini Manfaatnya
Rabu, 25 Jun 2025 21:30 WIB
Viral IG Gibran Follow Akun Judi Online, Setwapres Bilang Akunnya...
Kamis, 12 Jun 2025 13:45 WIB
Pakai Sandal Lebih Mahal dari Kahiyang, Penampilan Erina Gudono Dinilai Tetap Sederhana
Senin, 24 Feb 2025 13:00 WIBTERKAIT