8 Potret Momen Bahagia Jessica Iskandar Melahirkan Anak Kedua
Pernikahan Jessica Iskandar dengan Vincent Verhaag telah dikaruniai seorang anak.(Foto: Instagram @inijedar)
Jessica Iskandar melahirkan buah hati keduanya di Jakarta pada Sabtu (7/5) pukul 12.34. (Foto: Instagram @inijedar)
Sang suami, Vincent Verhaag begitu bangga dengan sang istri yang telah berjuang mengandung dan melahirkan seorang bayi laki-laki. (Foto: Instagram: @v.andrianto)
Vincent pun setia mendampingi Jedar selama proses persalinan. (Foto: Instagram @inijedar)
Tidak sendiri, Vincent Verhaag ditemani oleh putra sambungnya, El Barack dalam mendampingi Jessica Iskandar.(Foto: instagram @inijedar)
Pada awalnya, Jedar berencana melahirkan di Bali. Namun, karena memiliki riwayat HELLP Syndrom saat mengandung putra pertamanya, ia memutuskan untuk melahirkan di Jakarta.(Foto: Instagram @inijedar)
Kini, Jessica tengah menjalani masa pemulihan sambil aktif memberkan ASI untuk sang buah hati.(Foto: Instagram @inijedar)
Lahirnya putra dari Jessica Iskandar dan Vincent Verhaag ini tentunya juga menjadi kebahagiaan bagi El Barack yang kini resmi menjadi seorang kakak. Selamat! (Foto: instagram @erickbanaiskandar)
Jakarta, Insertlive - Jessica Iskandar telah melahirkan anak keduanya pada Sabtu (7/5). Yuk, lihat momen bahagia keluarga kecil Jedar dan Vincent Verhaag. (khs/fik)
ARTIKEL TERKAIT
Tak Tega Lihat Perjuangan Jedar Lahiran, Vincent Verhaag Ogah Tambah Anak
Selasa, 25 Feb 2025 19:45 WIB
Vincent Verhaag Rela Tinggalkan Pekerjaan demi Dampingi Jedar di Rumah Sakit
Sabtu, 07 Dec 2024 07:30 WIB
Alasan Jessica Iskandar & Vincent Verhaag Rahasiakan Nama Sang Anak
Selasa, 10 May 2022 11:15 WIB
Jalani Persalinan Secara Normal, Janin Jessica Iskandar Sempat Terlilit Tali Pusar
Selasa, 10 May 2022 07:30 WIB
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
BACA JUGA
09:07
INSERT 22ND ANNIVERSARY
Repotnya Jessica Iskandar Bikin Konten Keluarga, Penampilan 'Ajaib' Gempi
Kamis, 25 Sep 2025 23:30 WIB
Perawatan Wajah Seminggu Sekali, Ini Sumber Dana Jessica Iskandar
Minggu, 01 Jun 2025 15:00 WIB
Berkaca dari Kasus CCTV Jedar, Ini Ciri Rumah yang Disukai Hantu
Kamis, 06 Apr 2023 02:00 WIB
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER