5 Artis Wanita yang Memiliki Garis Keturunan Pahlawan Indonesia

agn | Insertlive
Kamis, 10 Feb 2022 15:05 WIB
Biodata Fadeli Luran Kakek Buyut Celine Evangelista Foto: Instagram

Celine Evangelista hingga Ashanty

3. Celine Evangelista

Siapa sangka ternyata sosok hebat Fadeli Luran adalah kakek buyut dari aktris Celine Evangelista.

Fadeli Luran dikenal sebagai salah satu tokoh yang mempersatukan umat Islam di Sulawesi Selatan. Namanya pun diabadikan menjadi nama jalan di Makassar.

ADVERTISEMENT

4. Maia Estianty

Maia Estianty merupakan cicit dari Raden Hadji Oemar Said Tjokroaminoto, pahlawan nasional dan pemimpin Sarekat Islam.

Kala itu Sarekat Islam menjadi organisasi massa terbesar dalam sejarah pergerakan nasional. Tjokroaminoto juga menjadi guru dari tokoh-tokoh penting Indonesia.

5. Ashanty

Istri Anang Hermansyah ini masih memiliki garis keturunan dari pahlawan Prof. DR. KH. Abdullah Siddik, SH.


Kakek Ashanty itu menjabat sebagai Ketua Pengadilan Tinggi Sumatera Selatan sekaligus Mahkamah Tentara Republik Indonesia.

[Gambas:Video Insertlive]

2 / 2
Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
detikNetwork
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER