Ayah Rojak Minta Rp300 Juta per Bulan, Ivan Gunawan: Kalo Uangnya Ada

Kalau Ada Uang
Menanggapi perkataan Ayah Rojak, Igun pun mengaku hal itu hanya candaan belaka. Ia bahkan tak tau apakah dirinya bisa membiayai orang tua Ayu Rp300 juta sebulan.
"Ya kalau uangnya ada ya hahaa. Ya itu kan bercandaan kalau saya kasih sebulan Rp300 juta nanti saya korupsi lagi, mau korupsi di mana," jawab Igun di Trans TV, Jakarta Selatan, Rabu (23/6).
"Jalanin aja lah. Ya kalau ada uang masa mau ngegembel di luar negeri kan hidup di Jakarta enak jadi jangan sampai kalau ke luar negeri jadi gembel," sambungnya.
Igun juga memberikan tanggapan soal kedekatannya dengan Ayu. Sang desainer itu menilai jika dirinya berjodoh dengan Ayu maka akan ada jalan yang mampu mempersatukan mereka.
"Kita jalanin aja ya kalau emang jodoh ya yang terbaik aja. Sekarang juga lagi jalanin aja, hubungannya lagi deket gitu aja," kata Igun.
"Yang pasti setiap orang ingin bahagia, punya kehidupan yang lengkap," lanjutnya.
-
ayu ting ting
Ayu Ting Ting
Selengkapnya -
ivan gunawan
Ivan Gunawan
Selengkapnya - ayah rojak

Ivan Gunawan Malah Disebut Cemburu Usai Komentari Foto Ayu Ting Ting & Boy William
Minggu, 29 Jan 2023 20:30 WIB
Permintaan Ivan Gunawan soal Isu Nikahi Ayu Ting Ting Tahun 2023
Senin, 21 Feb 2022 20:40 WIB
Didukung Banyak Orang, Ivan Gunawan Berencana Nikahi Ayu Ting Ting di 2023
Minggu, 20 Feb 2022 19:30 WIB
Syarat Tak Biasa Ayah Rojak pada Igun, Minta Uang Bulanan Rp300 Juta
Kamis, 24 Jun 2021 08:30 WIBTERKAIT