Detik-detik Terakhir Sapri Sebelum Meninggal Dunia

Komedian Sapri Pantun meninggal dunia pada Senin (10/5). Ia meninggal setelah beberapa hari dirawat karena sakit diabetes dan penyumbatan pembuluh darah.
Sebelum meninggal dunia, kondisi Sapri memang makin menurun. Sapri yang sempat menjalani operasi itu juga tak sadarkan diri.
Terlihat dari video yang diunggah Dolly adik Sapri beberapa jam sebelum sang komedian meninggal, Sapri tampak tertidur lemas di ranjang rumah sakit.
Komedian berkepala plontos itu juga sudah dipasangkan ventilator untuk membantunya bernapas.
Baca Juga : Kabar Duka, Sapri Pantun Meninggal Dunia |
Sapri Pantun selama hidupnya dikenal sebagai pelawak yang ceria. Ia juga tak pernah mengeluh soal penyakitnya kepada rekan sesama artisnya.
Kepergian Sapri ini pun memberikan kesedihan mendalam bagi keluarga serta kerabatnya yang ditinggalkan.
Terlihat dalam tayang Pesbuker ANTV, Raffi Ahmad, Vicky Prasetyo, Eko Patrio, Ruben Onsu, hingga Vega Darwanti tak sanggup menahan air mata saat tahu Sapri telah tiada.
(dia/dia)-
sapri pantun
Sapri Pantun
Selengkapnya - sapri pantun meninggal dunia
- sapri meninggal dunia
-
raffi ahmad
Raffi Ahmad
Selengkapnya - eko patrio
-
vicky prasetyo
Vicky Prasetyo
Selengkapnya

Billy Syahputra Setia Temani Sapri Pantun ke Peristirahatan Terakhir
Selasa, 11 May 2021 13:47 WIB
Dikenal Periang, Semasa Hidup Sapri Gemar Memberi Donasi pada Masyarakat
Selasa, 11 May 2021 03:30 WIB
Pilu, Sang Istri Belum Sempat Menjenguk hingga Sapri Meninggal Dunia
Senin, 10 May 2021 19:42 WIB
Kabar Duka, Sapri Pantun Meninggal Dunia
Senin, 10 May 2021 18:57 WIB
Gaya Rayyanza Putra Raffi Ahmad-Nagita Foto di Italia Ngaku Mirip Dedi Mulyadi
Rabu, 18 Jun 2025 16:30 WIB
Deretan Busana Modis Idul Adha 2025 Artis Tanah Air, Siapa Paling Keren?
Sabtu, 07 Jun 2025 10:00 WIB
Viral Tren Dediphobia yang Diikuti Anak Raffi Ahmad dan Nagita
Jumat, 16 May 2025 13:30 WIBTERKAIT