Manis Banget, Chris Hemsworth Pamerkan Surat dari Sang Putra

Jakarta, Insertlive -
(dis/syf)
Chris Hemsworth membagikan unggahan terbaru di laman Instagramnya.
Unggahan tersebut memamerkan sebuah surat dari sang putra Tristan Hemsworth.
Tristan menuliskan bahwa Chris adalah teman spesialnya dan dia merasa bahagia saat bisa pergi berenang bersama.
ADVERTISEMENT
"Putra kecilku sangat kreatif dalam menulis 'teman spesialku adalah ayah, kami sama-sama pergi ke kolam renang, bersama mereka membuatku sangat bahagia'," tulis keterangan Chris dengan emoji wajah menangis dan tanda hati merah.
Unggahan tersebut pun langsung menjadi sorotan followers Instagram Hemsworth.
"Sangat manis sekali," ujar seorang netter.
"Terlalu manis," sambung lainnya.
Tristan sendiri dilahirkan bersamaan dengan saudara kembarnya, Sasha Hemsworth yang lahir pada 18 Maret 2014 silam.
ARTIKEL TERKAIT

Chris Hemsworth Pamer Naik Motor di Bali, Tertib Pakai Helm
Rabu, 22 Mar 2023 13:30 WIB
Penelitian Ungkap Rege-Jean Page sebagai Pria Tertampan di Dunia
Senin, 30 Jan 2023 13:15 WIB
Chris Hemsworth dan Elsa Pataky Mesra Rayakan Ultah Pernikahan Ke-10
Sabtu, 26 Dec 2020 13:30 WIB
Suara Harry Styles Akan Temani Penggemar Tidur Besok Malam
Selasa, 07 Jul 2020 15:36 WIB
BACA JUGA
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER