Susul Bastian Steel & Sitha Marino, Shafa Harris Pacari Pria Lebih Tua

Bastian Steel mantan kekasih Shafa Harris kerap memamerkan kemesraannya dengan Sitha Marino.
Kini, giliran Shafa Harris yang memamerkan kehangatan bersama sang kekasih baru.
Hal itu dilihat melalui unggahan Instagram Storiesnya pada Senin (25/1) malam.
Saat itu, Shafa membuka sesi tanya jawab hingga ada seorang netizen yang bertanya sosok kekasih barunya.
Tanpa ragu, Shafa langsung memamerkan foto berdua dengan sang kekasih yang mengenakan masker, kacamata, dan topi sambil merangkul mesra leher Shafa.
![]() |
Lalu, pada pertanyaan berikutnya, Shafa membeberkan bahwa usianya dengan sang kekasih berbeda 6 tahun.
"Dia 24 tahun, aku 18 tahun," tutur putri dari Sarita Abdul Mukti itu.
Shafa juga menjelaskan bahwa kekasihnya sudah bertemu dengan kedua orang tuanya Sarita Abdul Mukti dan Faisal Harris.
"Mereka (orang tuaku) sudah bertemu dia," tukas Shafa.
(dis/syf)-
shafa harris
Shafa Harris
Selengkapnya -
bastian steel
Bastian Steel
Selengkapnya

Video Keakraban Shafa Harris dengan Anak Jennifer Dunn Jadi Sorotan
Senin, 16 Oct 2023 20:15 WIB
Respons Santai Bastian Steel Saat Gaya Pacarannya Dikritik
Selasa, 16 Mar 2021 10:00 WIB
Rayakan Valentine, Bastian Steel Dapat Kejutan Manis dari Sitha Marino
Senin, 15 Feb 2021 23:00 WIB
Pacaran dengan Bastian Steel, Shafa Harris Enggan Ikuti Jejaknya
Sabtu, 14 Sep 2019 10:58 WIB
Bastian Steel Ketagihan Main Film Horor gegara 'Selepas Tahlil'
Selasa, 27 May 2025 14:59 WIB
Selepas Tahlil, Film Horor Penuh Misteri Tentang Bangkitnya Mayat dari Kematian
Sabtu, 24 May 2025 18:30 WIB
Bastian Steel Sebut Iqbaal Ramadhan Akan Gabung TBA: Kami Akan Berempat Lagi
Minggu, 26 Nov 2023 13:30 WIBTERKAIT