Arya Saloka Minta Maaf pada Suami Fansnya, Ada Apa?
Arya Saloka Minta Maaf pada Suami Fansnya, Ada Apa? (Foto: InsertLive)
Bintang sinetron Ikatan Cinta, Arya Saloka kini tengah berada di puncak popularitas.
Tampil di layar kaca setiap hari membuat lawan main Amanda Manopo ini digilai penonton yang mayoritas ibu-ibu.
Bahkan ada seorang penggemar yang memberikan nama Arya Saloka untuk anaknya yang baru lahir karena ngefans berat pada ayah satu anak itu.
"Ngidam Aldebaran namanya Arya Saloka," kata Evan Sanders saat membacakan cerita dari penggemar Arya dalam video wawancara untuk InsertLive.
"Apa? Gue kira namanya Aldebaran lo," kata aktor berusia 29 tahun itu terkejut.
Evan pun melanjutkan membacakan kisah penggemar tersebut. Rupanya penggemar itu semangat melahirkan karena menyebut nama Arya.
"Bisa-bisanya dia semangat lahiran karena Mas Al bukan karena suaminya yang menghamilinya," lanjut Evan sembari tertawa.
Arya Saloka/ Foto: InsertLive |
Oleh karena hal itu, Arya pun meminta maaf pada suami penggemarnya itu lantaran sang istri semangat karena dirinya.
"Buat suaminya saya minta maaf dulu ya, harusnya karena suaminya dia maaf kenapa jadi karena gue," kata Arya ikut tertawa.
"Yang pasti gue selalu kata terima kasih karena gue nggak mendapatkan kata-kata lain selain terima kasih dan alhamdulillah," ujar Arya Saloka.
-
arya saloka
Arya Saloka
Selengkapnya - istri arya saloka
- ikatan cinta
- evan sanders
-
amanda manopo
Amanda Manopo
Selengkapnya - aldebaran
Menikah hingga Isu Cerai, Ini Drama di Kehidupan Nyata Pemain 'Ikatan Cinta'
Jumat, 26 Jan 2024 18:45 WIB
Unggah Potret Bareng Anak, Istri Arya Saloka Disangka Hamil Lagi
Senin, 25 Jan 2021 22:30 WIB
Istri Arya Saloka Siap Polisikan Netizen yang Rusuh & Kejam
Rabu, 06 Jan 2021 19:12 WIB
Makin Melejit Usai Bintangi Sinetron, Inikah Penyesalan Arya Saloka?
Selasa, 29 Dec 2020 11:55 WIB
Kenny Austin Rutin Perawatan Usai Nikahi Amanda Manopo, Kini Jalani Treatment Laser
Minggu, 09 Nov 2025 17:12 WIB
08:04
KELANA WISATA
Coba Bikin Keripik Jengkol dan Macan Ketawa, Camilan dari Serang
Minggu, 02 Nov 2025 11:30 WIB
07:40
KELANA WISATA
Belajar Bikin Sate Bandeng di Banten, Nusukin Ikannya Bikin Deg-degan
Minggu, 19 Oct 2025 11:30 WIBTERKAIT
Arya Saloka/ Foto: InsertLive