Foto Kecil Steffi Zamora Bikin Warganet Terkecoh, Ada Apa?
Foto: Marianus Harmita
Warganet tengah memperbincangkan soal foto kecil milik Steffi Zamora yang diunggah di laman akun Instagram @duludansekarang__.
Pasalnya, dalam unggahan yang dikhususkan untuk perayaan ulang tahun Steffi yang ke-20 tahun pada 15 Desember lalu, akun tersebut mengunggah perbandingan foto kecil Steffi hingga wajahnya yang terkini.
"Dulu dan sekarang. Happy birthday @steffizamoraaa," tulis keterangan di unggahan tersebut.
Rupanya, unggahan yang dibicarakan warganet tersebut berasal dari potret kecil Steffi yang disebut-sebut mirip dengan putri semata wayang Gisella Anastasia dan Gading Marten, Gempita Nora.
"Ohh aku kira Gempi yang sebelah kiri," ujar warganet terkecoh.
"Kirain gempi," imbuh yang lain merasa terkecoh.
"Kirain yang bawah gempi lho. Fix entar gempi gedenya cantik banget kayak Steffi," celetuk lainnya.
Wah, bagaimana menurut Insertizen? Beneran mirip atau nggak nih?
Steffi Zamora Benarkan Sudah Putus dari Fero Walandouw
Sabtu, 07 Oct 2023 12:00 WIB
Asmara dengan Steffi Zamora Dirumorkan Kandas, Fero Walandouw Bagikan Kutipan Soal Perselingkuhan
Selasa, 04 Jul 2023 19:45 WIB
Berulang Tahun Hari Ini, Steffi Zamora Sedih Kehilangan Laura Anna
Rabu, 15 Dec 2021 23:20 WIB
Beberapa Kali Tampil Mesra, Niko Al Hakim Bantah Pacari Steffi Zamora
Kamis, 08 Jul 2021 22:50 WIB
39:32
I-TALK
Steffi Zamora Segera Jadi Ibu, Endy Bicara Uzbekistan di 'Pengin Hijrah'
Kamis, 16 Oct 2025 17:39 WIB
3 Fun Fact Steffi Zamora di Lokasi Syuting hingga Makanan Favoritnya
Senin, 13 Oct 2025 16:45 WIB
Pendidikan Fero Walandouw Mantan Pacar Steffi Zamora Jadi Ketua Komisaris Perusahaan Otomotif
Kamis, 14 Aug 2025 10:40 WIBTERKAIT