Home Hot Gossip Berita Hot Gossip

Shaheer Sheikh dan 2 Artis India Lain yang Putuskan Nikah Beda Agama

Insertlive | Insertlive
Sabtu, 28 Nov 2020 12:00 WIB
Shaheer Sheikh dan 2 Artis India Lain yang Putuskan Nikah Beda Agama (Foto: Dok. Instagram)
Jakarta, Insertlive -

Pernikahan beda agama ternyata tak hanya dijalani para selebriti Tanah Air saja. Beberapa artis India diketahui juga menikah dengan kekasihnya meski beda agama.

Walau menikah dengan penuh perbedaan, pasangan artis India ini justru banyak didukung dan juga terlihat romantis serta serasi.

Buat Insertizen pecinta dunia hiburan Bollywood, dan mau tahu siapa saja artis India yang menikah beda agama, InsertLive sudah rangkum infonya nih untuk kalian.


Penasaran? Cek artikel selanjutnya yuk.



(dia/dia)

VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK