Catat Tanggalnya! Pernikahan Sule dan Nathalie Holscher Ditayangkan Live
Catat Tanggalnya! Pernikahan Sule dan Nathalie Holscher Ditayangkan Live (Foto: dok. Instagram @panjikomara)
Pernikahan Sule dan Nathalie Holscher tinggal menghitung hari. Keduanya akan mengucap janji sehidup semati pada Minggu (15/11) mendatang.
Menurut undangan pernikahan yang tersebar di media sosial, momen sakral itu bakal dilangsungkan di Tsama Resto, Jatirangon, Bekasi.
Pernikahan kedua ayah Rizky Febian ini pun disebutkan akan digelar secara langsung di stasiun televisi swasta mulai pukul 16.00 WIB.
"The Wedding of Sule & Nathalie, Minggu 15 Oktober pukul 16.00 WIB live," tulis keterangan dalam undangan itu.
Selain ditayangkan di layar kaca, penggemar juga bisa menyaksikan acara pernikahan ini lewat YouTube Raffi Ahmad, Rans Entertainment.
Sebelum melangsungkan acara pernikahan ini, Sule dan Nathalie pun telah meminta restu pada mendiang sang mantan istri, Lina Jubaedah.
Nathalie dan Sule kemudian menaburkan bunga bersama di makam almarhum ibunda Putri Delina itu.
"Kita mau ke makam. Mau mendoakan. Hari ini mau ke makam almarhum mamanya Putri (anak keduanya). Sekalian aku mau mengenalkan calon aku Nathalie Holscher Sutisna," kata Sule waktu itu.
-
sule
Sule
Selengkapnya - sule menikah
-
nathalie holscher
- nathalie holscher mualaf
-
rizky febian
Rizky Febian
Selengkapnya -
putri delina
Putri Delina
Selengkapnya -
lina jubaedah
Lina Jubaedah
Selengkapnya
Dekat dengan Beberapa Wanita, Sule Ungkap Rencana Menikah Lagi
Minggu, 03 Sep 2023 17:30 WIB
Sule dan Nathalie Holscher Dikabarkan Menikah 15 November, Ini Kata KUA
Jumat, 16 Oct 2020 18:45 WIB
Kejanggalan Hubungan Nathalie Holscher dengan Anak-anak Sule
Minggu, 11 Oct 2020 10:30 WIB
Benarkah Sule Bakal Nikahi Nathalie Holscher Minggu Depan?
Senin, 05 Oct 2020 13:36 WIB
Nathalie Holscher Operasi Bariatrik Usai Dihujat Mirip Kuda Nil, Ungkap Hasilnya
Senin, 20 Oct 2025 21:45 WIB
Adrian Khalif Bongkar Versi Lain Lagu Alamak yang Kini Viral
Kamis, 09 Oct 2025 22:45 WIB
08:24
INSERT 22ND ANNIVERSARY
Dance Host Insert Jadi Idol, Closing Bareng Semua Pengisi Acara
Jumat, 26 Sep 2025 02:00 WIBTERKAIT