Liburan Produktif, Anang Hermasnyah Yakin Ashanty Hamil
Liburan Produktif, Anang Hermasnyah Yakin Ashanty Hamil/Foto: Daaris Nurrachmah
Anang Hermansyah tak bisa menyembunyikan rasa bahagia karena yakin sang istri, Ashanty tengah berbadan dua.
Kecurigaan Anang ini berdasar pada Ashanty yang tiba-tiba merasa mual hingga muntah.
"Tadi aku nggak sarapan, mual banget," sebut Ashanty dalam video yang diunggah di YouTube The Hermansyah A6.
Namun, Anang yakin rasa mual yang dirasakan oleh Ashanty bukan karena tidak sarapan melainkan karena hamil.
"Kayaknya isi. Aku sih curiga dia hamil. Selama di Bali 22 hari terlalu produktif," sahut Anang.
Anang Hermansyah & Ashanty/ Foto: Daaris Nurrachmah |
Tak mau menganggap serius pernyataan sang suami, Ashanty berguyon bahwa benar perutnya sedang isi namun bukan janin melainkan mi ayam.
"Mi ayam," kata Ashanty.
Namun, Anang tetap yakin bahwa Ashanty tengah berbadan dua karena selama melakukan liburan ini mereka mengaku sangat produktif.
"Honeymoon cospleng ini namanya," pungkas Anang.
Lulus Ujian Proposal Disertasi S3 di UNAIR, Ashanty Dapat Nilai Segini
Kamis, 24 Apr 2025 11:00 WIB
Bahas Soal Orang Bermuka Dua, Ashanty Sindir Siapa?
Selasa, 06 Oct 2020 08:20 WIB
Anang-Ashanty Angkat Anak Asisten Rumah Tangga Jadi Putri Ke-5
Selasa, 02 Jun 2020 23:10 WIB
Anniversary ke-8, Anang ke Ashanty: Terima Kasih Diberikan Bidadari Ini
Selasa, 12 May 2020 20:00 WIB
Ashanty Tampil Tanpa Makeup! Ungkap Rutinitas Skincare yang Super Detail
Kamis, 30 Oct 2025 11:00 WIB
01:46
INFASHION
Deretan Busana Modis Idul Adha 2025 Artis Tanah Air, Siapa Paling Keren?
Sabtu, 07 Jun 2025 10:00 WIB
Ini Daftar Musisi yang Dinilai Paling Kaya di Indonesia
Rabu, 04 Jun 2025 11:15 WIBTERKAIT
Anang Hermansyah & Ashanty/ Foto: Daaris Nurrachmah