Suasana Pemakaman Komedian Idan Separo

Idan Separo meninggal dunia pada 2 September 2020. Idan Separo mengembuskan napas terakhirnya setelah berjuang melawan penyakit diabetes yang dideritanya selama beberapa tahun belakangan ini.

Idan Separo menderita diabetes sejak tahun 2007 lalu. Ia rutin menjalani pengobatan. Tetapi, belakangan ini, kondisinya semakin menurun.

Dikatakan sang kakak, Idan Separo sudah dua tahun tak meminum obatnya.

Meninggalnya Idan Separo membawa duka mendalam bagi dunia hiburan Tanah Air. Keluarga, sahabat, rekan dan penggemar berduka atas kepergian Idan Separo untuk selamanya.

Idan Separo dimakamkan di TPU Poncol Bekasi pada Kamis (3/9). Idan Separo diantarkan orang-orang terdekatnya ke tempat peristirahatan terakhirnya.
Jakarta, Insertlive - Suasana pemakaman komedian Idan Separo di TPU Poncol, Bekasi, Kamis (3/9). (dis/fik)
ARTIKEL TERKAIT

Isu Talak Cerai Rizki DA-Nadya vs Kesaksian Pria yang Sekamar Angel Lelga
Kamis, 03 Sep 2020 07:00 WIB
Idan Meninggal, Daus Separo Kenang Momen Merintis Karier
Rabu, 02 Sep 2020 22:45 WIB
Begini Kronologi Meninggalnya Idan Separo
Rabu, 02 Sep 2020 22:20 WIB
Idan Separo Meninggal Dunia, Tangis Sang Istri Pecah di Samping Jenazah
Rabu, 02 Sep 2020 20:45 WIB
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER