Nagita Slavina Ikut Bikin Video Viral TikTok Taraktakdung, Raffi: Ih Gemes

Media sosial tengah dihebohkan dengan video viral TikTok Taraktakdung 2020. Dengan hebohnya video tersebut, banyak masyarakat yang ikut melakukan aksi video tersebut.
Saking viralnya, Nagita Slavina pun juga ikut melakukan aksi tersebut.
Nagita melakukan aksi video viral TikTok Taraktakdung 2020 bersama Billy Syahputra di program Okay Bos.
Nagita dan Billy tampil kompak mengenakan seragam sekolah sambil memparodikan video viral TikTok Taraktakdung.
"Assalamualaikum wr wb perkenalkan saya Nagita dan saya Billy Syahputra, taraktakdung 2020," ucap Nagita Slavina dan Billy Syahputra, Selasa (21/7).
Aksi Nagita dan Billy memparodikan video viral TikTok pun mencuri perhatian termasuk suami Nagita, Raffi Ahmad.
"Ih gemes banget aku lihatnya deh cocok banget sih kamu sayang masih anak sekolah," kata Raffi.
Selain Raffi, penampilan Nagita mengenakan seragam sekolah mencuri perhatian.
"Tolong kenapa kakaknya rifitirrr menggemaskan sekali😍😂😂😂😂🔥," kata akun @resty_ws15.
"TOLONGGGG mah gigi,,itu kenapa gemeshhhh sekali 😭😂😍💖," tulis @malikhaaqilla.
"Gigi uda punya Raffatar tapi kelihatan setara SMA masi pantas 🌹," komentar @juliasumare.
-
nagita slavina
Nagita Slavina
Selengkapnya - video viral tiktok
- tiktok
- taraktakdung
-
billy syahputra
Billy Syahputra
Selengkapnya -
raffi ahmad
Raffi Ahmad
Selengkapnya

Suvenir Pernikahan Ikan Cupang, Tamu Undangan: Pulang Bawa Tanggung Jawab
Selasa, 23 Nov 2021 15:41 WIB
Nabung di Ember Besar, Uang Tukang Gorengan Ini Capai Rp167 Juta
Kamis, 30 Sep 2021 08:15 WIB
Jodoh Pasti Ketemu, Kisah Wanita Nikah Gara-gara Kolom Komentar TikTok
Rabu, 30 Jun 2021 11:40 WIB
Ganggu Malam Pertama Sahabat, Sekelompok Wanita Serbu Kamar Pengantin
Senin, 21 Jun 2021 14:42 WIBTERKAIT