Kim Kardashian Bangga Anak Keempatnya Sudah Bisa Berjalan

Jakarta, Insertlive -
Anak keempat Kim Kardashian dan Kanye West, Psalm West baru saja menginjak usai satu tahun pada 10 Mei lalu.
Satu bulan setelahnya, kabar bahagia diungkapkan oleh Kim di Instagram, ia menyebut sang putra sudah bisa berjalan.
"Anak laki-lakiku Psalm yang paling manis! Dia baru bisa berjalan!," ceriita Kim.
ADVERTISEMENT
Ia pun memamerkan foto saat dirinya sedang memeluk sang anak yang terlihat tumbuh dengan baik.
Penggemar Kim pun mengaku ikut berbahagia, mereka pun memberikan komentar-komentar masih untuk Psalm.
"😍😍 dia sangat lucu," kata kardashkdoll.
"Aku bersumpah, dia akan tetap menjadi bayi selama 12 tahun," ungkap gypsyycatmeow.
"Sangat manis ❤️❤️❤️," sebut charroxstylist.
-
kim kardashian
Kim Kardashian
Selengkapnya - anak kim kardashian
- kanye west
- psalm west
ARTIKEL TERKAIT

Kim Kardashian Muak gegara Kanye West Libatkan Anak di Lagu P Diddy
Jumat, 21 Mar 2025 14:45 WIB
Gempar, Kanye West Akui Suruh Kim Kardashian Gugurkan Bayi Pertama
Senin, 20 Jul 2020 21:15 WIB
Pesan Manis Kim Kardashian di Ulang Tahun Pertama Putranya
Minggu, 10 May 2020 20:30 WIB
Lewat Ibu Pengganti, Kim Kardashian Ingin Anak Laki-laki
Selasa, 15 Jan 2019 19:09 WIB
BACA JUGA
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER