3 Fakta Ayana Moon, Rumor Mantan Idol K-Pop hingga Ditolak Keluarga
Foto: Dok.Instagram/xolovelyayana
Ditolak Keluarga
Keputusannya untuk menjadi seorang muslimah membuat Ayana mendapat penolakan dari keluarganya.
Keluarganya khawatir Ayana harus melepas banyak hal demi memilih keyakinannya sebagai seorang muslimah.
ADVERTISEMENT
Bahkan kabarnya, ketika Ayana tengah menempuh pendidikan di Malaysia, keluarganya sempat menghentikan dukungan finansial untuknya.
Namun, hal itu tak menyurutkan niat Ayana Moon untuk tetap mendalami agama Islam.
Ia lantas mencari pekerjaan paruh waktu untuk membiayai kehidupannya selama di Malaysia.
Kini, Ayana tengah berbahagia karena keputusannya itu membuat keluarganya mulai menerima.
takjil untuk ayana moon/ Foto: instagram Ayana Moon |
Kini, Ayana tengah berbahagia karena keputusannya itu membuat keluarganya mulai menerima.
Bahkan, sang adik, Aydin Seong Wook Moon juga telah mengikuti jejaknya sebagai mualaf di tahun 2019.
3 / 4
ARTIKEL TERKAIT
Ayana Mualaf Cantik Korea Kangen Indonesia, Para Bujang Mendadak Halu
Senin, 18 May 2020 12:24 WIB
Kangen Suasana Ramadhan di Indonesia, Ayana Moon Masak Ceker
Jumat, 15 May 2020 15:58 WIB
Mualaf Cantik Korea Foto Depan Kabah, Netizen +62 Rebutan Ajak Taaruf
Selasa, 12 May 2020 03:30 WIB
8 Tahun Jadi Mualaf, Ayana Moon Kenang Perjuangan Masuk Islam
Senin, 11 May 2020 13:51 WIB
detikNetwork
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
BACA JUGA
Kolaborasi MS GLOW dan Ayana Moon Hadirkan Toner GLOWing ala Orang Korea
Rabu, 02 Oct 2024 12:00 WIB
01:04
Daud Kim Pamer Sertifikat Tanah Usai Ayana Moon Buka Suara Donasi Ilegal
Selasa, 23 Apr 2024 19:00 WIB
5 Artis Korea Jalani Ibadah Puasa Ramadan, Ada yang Berasal dari Indonesia
Sabtu, 23 Mar 2024 04:00 WIB
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER
takjil untuk ayana moon/ Foto: instagram Ayana Moon