Rencana Darurat Amerika Serikat Jika Kim Jong Un Meninggal Dunia

Jakarta, Insertlive - Pemimpin negara Korea Utara Kim Jong Un baru saja menjalani operasi kardiovaskular karena penyakit jantung akibat kebanyakan merokok dan obesitas.
Beberapa pemimpin di dunia juga sudah menuturkan doa untuk kesembuhan Kim Jong Un, salah satunya adalah Donald Trump.
Donald Trump kabarnya mencoba menghubungi salah satu staf Kim Jong Un untuk memastikan kondisinya.
"Saya hanya bisa mengatakan ini: Saya mendoakannya baik-baik saja. Saya haya berharap dia baik-baik saja," kata Donald Trump pada media di Gedung Putih, Selasa (21/4).
Hal lain yang dilakukan oleh Trump dan Amerika Serikat adalah mempersiapkan sebuah rencana darurat jika Kim Jong Un meninggal dunia.
Dilansir dari Fox News, sumber intelijen menyebut adanya kemungkinan krisis kemanusiaan dan imigrasi besar-besaran dari KorUt ke China apabila Kim Jong Un meninggal dunia.
Kemudian, sumber ini menambahkan bagian dari rencana darurat Trump adalah membantu mengelola situasi di Korea Utara ketika hal tersebut benar-benar terjadi dengan bantuan dari negara China.
Pasalnya, China adalah negara yang sangat dekat dengan Korea Utara.
Sumber menambahkan bahwa masih banyak kemungkinan bantuan lain yang akan dilakukan Amerika Serikat dalam rencana darurat bila Kim meninggal.
Sempat beredar kabar bahwa kondisi Kim Jong Un memburuk karena beberapa faktor seperti obesitas, kebiasaan merokok, hingga kelelahan bekerja.
Ada juga informasi yang menyebut bahwa Kim Jong Un terpapar virus corona dari seorang dokter asal China yang membantu operasi jantungnya.
(nap/syf)
Donald Trump kabarnya mencoba menghubungi salah satu staf Kim Jong Un untuk memastikan kondisinya.
ADVERTISEMENT
"Saya hanya bisa mengatakan ini: Saya mendoakannya baik-baik saja. Saya haya berharap dia baik-baik saja," kata Donald Trump pada media di Gedung Putih, Selasa (21/4).
Hal lain yang dilakukan oleh Trump dan Amerika Serikat adalah mempersiapkan sebuah rencana darurat jika Kim Jong Un meninggal dunia.
Dilansir dari Fox News, sumber intelijen menyebut adanya kemungkinan krisis kemanusiaan dan imigrasi besar-besaran dari KorUt ke China apabila Kim Jong Un meninggal dunia.
Kemudian, sumber ini menambahkan bagian dari rencana darurat Trump adalah membantu mengelola situasi di Korea Utara ketika hal tersebut benar-benar terjadi dengan bantuan dari negara China.
Pasalnya, China adalah negara yang sangat dekat dengan Korea Utara.
Sumber menambahkan bahwa masih banyak kemungkinan bantuan lain yang akan dilakukan Amerika Serikat dalam rencana darurat bila Kim meninggal.
Sempat beredar kabar bahwa kondisi Kim Jong Un memburuk karena beberapa faktor seperti obesitas, kebiasaan merokok, hingga kelelahan bekerja.
Ada juga informasi yang menyebut bahwa Kim Jong Un terpapar virus corona dari seorang dokter asal China yang membantu operasi jantungnya.
(nap/syf)
ARTIKEL TERKAIT

Badan Kurus & Ada Perban Misterius di Kepala, Kim Jong Un Kritis?
Rabu, 04 Aug 2021 08:30 WIB
Rakyat Korea Utara Nangis Lihat Kondisi Badan Kim Jong Un, Ada Apa?
Selasa, 29 Jun 2021 10:34 WIB
Seorang Pakar Sebut Kim Jong Un Meninggal Dunia
Minggu, 26 Apr 2020 03:53 WIB
Kebanyakan Rokok & Kegemukan, Kim Jong Un Dikabarkan Operasi Jantung
Selasa, 21 Apr 2020 13:35 WIB
BACA JUGA

Gagal Atasi Banjir-Longsor, Kim Jong Un Perintahkan Eksekusi 30 Pejabat
Selasa, 10 Sep 2024 20:00 WIB
10 Universitas dengan Biaya Semester Termahal di Dunia
Kamis, 27 Jun 2024 15:30 WIB
Kim Jong Un Rilis Lagu Tentang Diri Sendiri, Sukses Debut jadi 'Idol Korut'
Minggu, 12 May 2024 20:00 WIB
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER