Insiden Memalukan Live Instagram MAMAMOO, Ada Bra Ikutan Muncul
Kamis, 09 Apr 2020 16:42 WIB
Insiden memalukan personel MAMAMOO (Foto: Youtube/MAMAMOO)
Moonbyul dan Solar yang sedang berada di mobil tampak asyik memainkan fitur selama melakukan siaran langsung di Instagram. Mereka tampak bergembira.
Kamera pun digerakkan ke berbagai sudut mobil. Dan ketika kamera bergeser ke kursi bagian belakang mobil, terlihat pemandangan yang mengejutkan. Di kursi tampak pakaian dalam atau bra ikutan muncul dalam siaran langsung tersebut.
Tentu saja pemandangan ini membuat heboh penggemar. Mereka langsung membahas hal tersebut.
Insiden ini pun membuat kedua personel MAMAMOO tersipu malu-malu. Solar tampak malu-malu sedangkan Moonbyul tertawa menutupi rasa malunya tersebut.
Sementara penggemar menilai bahwa insiden memalukan itu terkesan lucu. MAMAMOO sendiri memang sering terlibat dengan insiden yang berhubungan dengan pakaian dalam. Mulai mendapat cacian dan hujatan hingga pujian karena berbagai insiden gaun atau pakaian dalam yang melibatkan personel girlband tersebut.
(fik/fik)
VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Bukan Jadi Penyanyi, Ini Cita-cita Solar Mamamoo
Minggu, 09 Feb 2020 13:22 WIB
Pesan Solar Mamamoo Terkait Bahaya Tradisi Sunat Perempuan
Jumat, 07 Feb 2020 21:54 WIB
Solar Mamamoo Bicara Bahaya Tradisi Sunat Perempuan
Jumat, 07 Feb 2020 19:16 WIB
Lepas Pakaian Saat Manggung, Ini Klarifikasi Solar MAMAMOO
Minggu, 24 Nov 2019 11:15 WIB
Heboh Pakai Kostum Pamer Paha, Pendapatan Solar MAMAMOO Fantastis
Senin, 18 Nov 2019 16:35 WIB
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK