Asty Ananta Tidak Bisa Tinggalkan Dunia Hiburan
InsertLive |
Insertlive
Jakarta -
Artis Asty Ananta mulai jarang terlihat di layar kaca setelah menikah pada 2016 lalu. Namun, baru-baru ini ia kembali terlihat menjadi model dengan melangkah di catwalk, untuk membawakan baju rancangan sahabatnya. Lantas, bagaimana rencana Asty Ananta kedepannya dalam dunia hiburan layar kaca?