Pesan Meggy untuk Istri Pertama Kiwil: Tak Usah Ikut Campur & Sok Iba

Jakarta, Insertlive - Rencana Meggy untuk bercerai dari Kiwil sepertinya sudah tak terbendung lagi.
Meggy sudah melayangkan gugatan cerai secara resmi pada hari Minggu (16/2) di Pengadilan Agama Cibinong, Jawa Barat.
Namun, para proses perceraiaannya kali ini Meggy menyayangkan istri pertama Kiwil yaitu Rohimah yang memberikan pernyataan tidak sesuai dengan kenyataan kepada media.
Oleh karena itu, Meggy mengingatkan Rohimah untuk tidak ikut campur dan memberikan penyataan apa-apa soal perceraiannya dengan Kiwil kali ini.
"Saya meminta dengan sangat ke pihak mbak Rohimah untuk tidak memberikan statement apa-apa. Kalau engga mau ikut campur, ya enggak usah bicara apa-apa sama media." ucap Meggy, di Gedung Insertlive, Minggu (23/2).
Selain itu, Meggy meminta Rohimah agar menunggu hingga semuanya selesai.
Istri pertama Kiwil, kata Meggy, tidak perlu pura-pura prihatin atas apa yang terjadi pada rumahtangganya.
"Tunggu saja sampai selesai, Pada akhirnya juga bunda Rohimah akan senang kan ya, jadi enggak usah pernyataan apa-apa seperti menyayangkan atau sok iba" pungkas Meggy.
(nap/syf)
Meggy sudah melayangkan gugatan cerai secara resmi pada hari Minggu (16/2) di Pengadilan Agama Cibinong, Jawa Barat.
Namun, para proses perceraiaannya kali ini Meggy menyayangkan istri pertama Kiwil yaitu Rohimah yang memberikan pernyataan tidak sesuai dengan kenyataan kepada media.
ADVERTISEMENT
![]() |
Oleh karena itu, Meggy mengingatkan Rohimah untuk tidak ikut campur dan memberikan penyataan apa-apa soal perceraiannya dengan Kiwil kali ini.
Selain itu, Meggy meminta Rohimah agar menunggu hingga semuanya selesai.
Istri pertama Kiwil, kata Meggy, tidak perlu pura-pura prihatin atas apa yang terjadi pada rumahtangganya.
"Tunggu saja sampai selesai, Pada akhirnya juga bunda Rohimah akan senang kan ya, jadi enggak usah pernyataan apa-apa seperti menyayangkan atau sok iba" pungkas Meggy.
(nap/syf)
ARTIKEL TERKAIT

Bicara Perpisahan hingga Jarang Unggah Foto Bareng Suami, Meggy Wulandari Cerai?
Minggu, 09 Apr 2023 05:00 WIB
Alami Demam dan Mual, Dua Anak Meggy Wulandari Eks Kiwil Dilarikan ke RS
Selasa, 22 Feb 2022 11:20 WIB
Meggy Wulandari 'Risih' Saat Kiwil Ada di Rumah, Kenapa?
Kamis, 05 Dec 2019 22:46 WIB
16 Tahun Jadi Istri Muda Kiwil, Meggy Nangis Minta Cerai Ribuan Kali
Minggu, 01 Dec 2019 10:43 WIB
BACA JUGA

Petugas Tol Didatangi Pocong VS Perasaan Baim Wong Usai Paula Melahirkan
Minggu, 10 Oct 2021 07:00 WIB
Nikah Siri, antara Solusi atau Sebuah Alibi
Sabtu, 25 Sep 2021 11:00 WIB
Mantap Bercerai, Meggy Wulandari: Saya Masih Sayang Kiwil (Part 1)
Rabu, 26 Feb 2020 14:20 WIB
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER