Akibat Kecelakaan Mobil, Lee Kwang Soo Harus Operasi Kaki

Jakarta, Insertlive - Bintang Running Man, Lee Kwang Soo dilaporkan mengalami kecelakaan mobil pada akhir pekan lalu.
Mobil yang dikendarai olehnya dikabarkan ditabrak oleh kendaraan lain yang melanggar sinyal lalu lintas.
Aktor Collective Invention itu mengalami luka-luka ringan. Ia lalu segera di bawa ke rumah sakit.
Setelah dilakukan pemeriksaan, pria bertubuh tinggi itu didiagnosa menderita patah tulang pada pergelangan kaki kanannya dan harus dilakukan operasi.
"Karena cedera yang dialaminya, sepertinya Lee Kwang Soo tidak bisa berpartisipasi dalam syuting Running Man untuk sementara waktu. Pemulihan pasca operasi akan jadi prioritas untuk saat ini," kata seorang sumber.
Namun sumber tersebut tidak menyebutkan secara pasti berapa lama Lee Kwang Soo akan rehat dari dunia keartisannya dalam menjalani masa pemulihan.
"Kondisinya akan terus dimonitor," lanjut sumber itu.
Menurut laporan Sports Chosun, Lee Kwang Soo akan menjalani operasi pergelangan kaki pada Selasa (18/2) sore nanti. Semoga lekas pulih Lee Kwang Soo.
(arm/fik)
Mobil yang dikendarai olehnya dikabarkan ditabrak oleh kendaraan lain yang melanggar sinyal lalu lintas.
Aktor Collective Invention itu mengalami luka-luka ringan. Ia lalu segera di bawa ke rumah sakit.
![]() |
Setelah dilakukan pemeriksaan, pria bertubuh tinggi itu didiagnosa menderita patah tulang pada pergelangan kaki kanannya dan harus dilakukan operasi.
ADVERTISEMENT
"Karena cedera yang dialaminya, sepertinya Lee Kwang Soo tidak bisa berpartisipasi dalam syuting Running Man untuk sementara waktu. Pemulihan pasca operasi akan jadi prioritas untuk saat ini," kata seorang sumber.
Namun sumber tersebut tidak menyebutkan secara pasti berapa lama Lee Kwang Soo akan rehat dari dunia keartisannya dalam menjalani masa pemulihan.
"Kondisinya akan terus dimonitor," lanjut sumber itu.
Menurut laporan Sports Chosun, Lee Kwang Soo akan menjalani operasi pergelangan kaki pada Selasa (18/2) sore nanti. Semoga lekas pulih Lee Kwang Soo.
(arm/fik)
ARTIKEL TERKAIT

Usai Rehat Karena Kecelakaan Mobil, Lee Kwang Soo Kembali ke Running Man
Selasa, 17 Mar 2020 21:49 WIB
Lee Kwang Soo Kecelakaan, Rekan di 'Running Man' Kompak Panjatkan Doa
Rabu, 19 Feb 2020 18:32 WIB
Lee Kwang Soo 'Running Man' Kecelakaan Mobil, Begini Kondisinya
Selasa, 18 Feb 2020 15:29 WIB
Terlalu Tinggi, Ichsan Akbar Buat Lee Kwang Soo Lakukan Hal Ini
Sabtu, 17 Aug 2019 18:29 WIB
BACA JUGA

Sosok Choi Daniel Member Sementara yang Bikin Running Man Raih Top Spot Rating
Rabu, 09 Apr 2025 08:00 WIB
Segini Rating Running Man usai Sewa Choi Daniel Jadi Member
Selasa, 08 Apr 2025 12:00 WIB
Yoo Jae Suk Raih Daesang, Ini Daftar Pemenang SBS Entertainment Awards 2024
Kamis, 30 Jan 2025 09:20 WIB
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER