Jarang Bernyanyi di Televisi, Mawar Dhimas Fokus Urus 3 Anaknya

Jakarta, Insertlive - Mawar Dhimas, penyanyi jebolan ajang pencarian bakat memang jarang sekali terlihat di televisi. Peraih juara ketiga di ajang yang berlangsung pada 2003 itu ternyata sempat merilis album solo dan tampil di beberapa acara musik.
Meski tak banyak tampil di TV, Mawar mengaku masih berkecimpung di dunia musik dengan tampil di berbagai festival musik Tanah Air.
"Sekarang, sebetulnya vakum nggak ya. Banyak sekali kegiatan yang saya ikuti dari Java Jazz, drama musikal, saya masih ikut sih aktif sampai 2012 saya menikah." ucap Mawar Dhimas, di Gedung Trans TV, Senin (20/1).
Tetapi ia juga mengakui selalu memilih mana pekerjaan mana yang harus ia ambil setelah menikah. Hal ini karena Mawar harus mengurus ketiga anaknya tanpa bantuan baby sitter sama sekali.
"Saya punya tiga anak tanpa bantuan suster, makanya itu jadi alasan saya memilih pekerjaan gitu. Jadi kalau sekiranya masih dekat dan enggak perlu menginap, diambil." imbuh Mawar.
Selain itu, Mawar Dhimas tidak memiliki rasa kaget ketika harus menjadi ibu rumah tangga, mengurus tiga anak dan suami serta harus bernyanyi. Bersyukurnya ia adalah, sang suami mendukung apapun pekerjaan yang dilakukannya.
(nap/nap)
Meski tak banyak tampil di TV, Mawar mengaku masih berkecimpung di dunia musik dengan tampil di berbagai festival musik Tanah Air.
"Sekarang, sebetulnya vakum nggak ya. Banyak sekali kegiatan yang saya ikuti dari Java Jazz, drama musikal, saya masih ikut sih aktif sampai 2012 saya menikah." ucap Mawar Dhimas, di Gedung Trans TV, Senin (20/1).
ADVERTISEMENT
Tetapi ia juga mengakui selalu memilih mana pekerjaan mana yang harus ia ambil setelah menikah. Hal ini karena Mawar harus mengurus ketiga anaknya tanpa bantuan baby sitter sama sekali.
"Saya punya tiga anak tanpa bantuan suster, makanya itu jadi alasan saya memilih pekerjaan gitu. Jadi kalau sekiranya masih dekat dan enggak perlu menginap, diambil." imbuh Mawar.
Selain itu, Mawar Dhimas tidak memiliki rasa kaget ketika harus menjadi ibu rumah tangga, mengurus tiga anak dan suami serta harus bernyanyi. Bersyukurnya ia adalah, sang suami mendukung apapun pekerjaan yang dilakukannya.
(nap/nap)
ARTIKEL TERKAIT

Mawar AFI Bongkar Eks Suami Tak Beri Nafkah Anak selama 2 Tahun
Sabtu, 14 Dec 2024 10:30 WIB
Operasi Hidung di Korea Seharga Rp140 Juta, Mawar AFI: Aku Tuh Bukan Oplas
Rabu, 20 Dec 2023 15:15 WIB
Reaksi Mawar AFI Usai Foto Peluk Hotman Paris Dicibir Keluarga Mantan Suami
Minggu, 13 Mar 2022 23:12 WIB
Kontestan AFI Mendadak Bahas Pelakor & Karma, Sindir Mawar AFI?
Kamis, 24 Feb 2022 09:45 WIB
BACA JUGA
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER