Ustaz Abdul Somad Cerai, Begini Penjelasan Pengacara

Jakarta, Insertlive - Ustaz Abdul Somad atau yang lebih dikenal dengan nama UAS resmi bercerai dengan sang istri, Mellya Juniarti. Keputusan itu telah disahkan oleh Pengadilan Agama Bangkinang, Riau, Senin (2/12).
Pengacara UAS, Hasan Basri pun telah mengonfirmasi perihal kabar percerian ini. Hasan juga menyebutkan bahwa UAS lah yang pertama kali mengajukan gugatan cerai pada 12 Juli 2019.
Sebelum putusan cerai, UAS dan sang istri ternyata sempat melakukan beberapa kali mediasi. Namun mediasi itu gagal dan berujung kepada putusan cerai oleh hakim.
"Iya bulan Juli (masuk) baru putus kemarin. Ya, kan mediasi dulu. Ada beberapa kali mediasi, nggak berhasil makannya diproses," ucap Hasan Basri melandir Detikcom, Rabu (4/12).
Saat pembacaan putusan sidang, UAS diwakilkan oleh Hasan sedangkan Mellya datang langsung meski terlambat.
"Kemarin itu istrinya lambat datang, sudah setengah 12, datang terlambat. Kemudian kami masuk jadi tetap dibacakan oleh hakim," paparnya.
"(UAS) enggak (datang) dikuasakan ke kami," tambah Hasan.
Ustaz Abdul Somad sendiri kini masih belum bisa dimintai keterangan mengenai perceraiannya dengan sang istri. Sedangkan Mellya, sudah membenarkan bahwa dirinya telah resmi bercerai dengan ustaz kondang itu.
(dia/dia)
Pengacara UAS, Hasan Basri pun telah mengonfirmasi perihal kabar percerian ini. Hasan juga menyebutkan bahwa UAS lah yang pertama kali mengajukan gugatan cerai pada 12 Juli 2019.
Sebelum putusan cerai, UAS dan sang istri ternyata sempat melakukan beberapa kali mediasi. Namun mediasi itu gagal dan berujung kepada putusan cerai oleh hakim.
ADVERTISEMENT
"Iya bulan Juli (masuk) baru putus kemarin. Ya, kan mediasi dulu. Ada beberapa kali mediasi, nggak berhasil makannya diproses," ucap Hasan Basri melandir Detikcom, Rabu (4/12).
Saat pembacaan putusan sidang, UAS diwakilkan oleh Hasan sedangkan Mellya datang langsung meski terlambat.
"Kemarin itu istrinya lambat datang, sudah setengah 12, datang terlambat. Kemudian kami masuk jadi tetap dibacakan oleh hakim," paparnya.
"(UAS) enggak (datang) dikuasakan ke kami," tambah Hasan.
Ustaz Abdul Somad sendiri kini masih belum bisa dimintai keterangan mengenai perceraiannya dengan sang istri. Sedangkan Mellya, sudah membenarkan bahwa dirinya telah resmi bercerai dengan ustaz kondang itu.
(dia/dia)
- ustaz abdul somad cerai
-
ustaz abdul somad
Ustaz Abdul Somad
Selengkapnya - uas
-
mellya juniarti
Mellya Juniarti
Selengkapnya
ARTIKEL TERKAIT

Resmi Cerai dari UAS, Lihat Lagi Upaya Mellya Pertahankan Rumah Tangga
Kamis, 03 Sep 2020 20:00 WIB
Kasasi Ditolak MA, UAS dan Mellya Juniarti Resmi Cerai
Kamis, 03 Sep 2020 18:51 WIB
Kena Bully Usai Ceraikan Istri, Ustaz Abdul Somad: Sakitnya Lama Juga
Jumat, 07 Feb 2020 10:17 WIB
Tak Terima Putusan Cerai, Mantan Istri UAS Ajukan Banding
Rabu, 29 Jan 2020 12:22 WIB
BACA JUGA

Mana yang Lebih Baik Kurban 1 Kambing atau Patungan 1-7 Sapi? Ini Kata UAS
Senin, 26 May 2025 20:00 WIB
Pendapat Buya Yahya dan UAS soal Hukum Vasektomi yang Diusulkan Dedi Mulyadi
Selasa, 06 May 2025 09:40 WIB
Ustaz Abdul Somad Ungkap Riwayat Pendidikan Usai Keaslian Ijazah Diragukan
Rabu, 16 Apr 2025 10:40 WIB
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER