Diterpa Isu Cerai, Nagita Slavina Tegar Dampingi Raffi Ahmad
Jumat, 18 Oct 2019 19:10 WIB
Nagita, Rafathar, dan Raffi/Foto: Instagram/raffinagita1717
Namun saat diselimuti kabar bahagia itu, Nagita dan Raffi malah diterpa isu tak sedap. Rumah tangga mereka kerap kali diterpa isu perceraian dan perselingkuhan.
"Nggak semua rumah tangga bisa sekuat rumah tangga mereka, terpaan gosip rumah tangga mereka kan dahsyat banget dari awal pernikahan sampai detik ini," kata psikolog Intan Erlita saat ditemui di kawasan Wijaya, Jakarta Selatan, Jumat (18/10).
Tentu bukan hal yang mudah bagi Nagita untuk bisa tegar bersama Raffi. Namun Intan berujar jika itu adalah salah satu kelebihan yang dimiliki oleh ibu Rafathar.
"Dengan gosip itu saya berpikir bagaimana kuatnya seorang Gigi mendampingi Raffi, kalau Gigi nggak sekuat itu, kalau Gigi nggak di-support keluarga yang luar biasa pola asuhnya ya, mungkin tidak mudah bagi Gigi mendampingi Raffi Ahmad," kata Intan.
namun Intan melihat jika Raffi dan Nagita mampu menepis semua isu gosip itu. Bahkan Intan juga salut dengan sikap Gigi yang tak sembarangan dalam menghadapi media.
"Saya melihat bagaimana mereka saling berpegangan tangan, bagaimana mereka saling counter gosip yang ada, hingga akhirnya gosip itu hilang dengan sendirinya, saya salut dengan sifat Gigi yang tidak terpancing bicara ke media kalau ada gosip, jadi dia tahu bagaimana caranya bikin adem situasi yang panas," kata Intan.
VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Nagita Slavina Bongkar Alasan Ngambek ke Raffi Ahmad hingga Pergi ke Spanyol
Kamis, 20 Mar 2025 17:30 WIB
Raffi Ahmad Pamer Motor Pertama Kebanggaan, Tipenya Bikin Syok
Jumat, 14 Feb 2025 16:00 WIB
Raffi Ahmad soal Menimbun Gas 3 Kg: Saya Juga Kurang...
Rabu, 12 Feb 2025 08:30 WIB
Peluk Nia Ramadhani Saat Menang Lomba Tenis Disorot, Raffi: Kayak Gini Doang
Selasa, 11 Feb 2025 16:00 WIB
Saling Melengkapi Kunci Kekuatan Pernikahan Raffi Ahmad-Nagita
Jumat, 18 Oct 2019 12:14 WIB
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK