Kutip Surat Albaqarah, Ammar Zoni Minta Irish Bella Tak Sedih Lagi

Jakarta, Insertlive - Ammar Zoni baru-baru ini mengunggah sebuah video di akun Instagram pribadinya sebagai pelipur lara di tengah situasi yang sedang dihadapinya dan juga sang istri, Irish Bella.
Ia mengunggah video lantunan surat Albaqarah ayat 286 yang ditujukan kepada sang istri tercinta. Dalam kutipan ayat tersebut berisi tentang keteguhan hati dalam menghadapi cobaan yang berat.
Seperti diketahui, Irish Bella dan Ammar Zoni baru saja kehilangan anak kembarnya yang meninggal di dalam kandungan. Hal itu tentu saja cukup membuat keduanya bersedih.
"Allah tidak membebani seseorang melainkan sesuai dengan kesanggupannya. Dia mendapat (pahala) dari (kebajikan) yang dikerjakannya dan dia mendapat (siksa) dari (kejahatan) yang diperbuatnya. (Mereka berdoa), Ya Tuhan kami, janganlah Engkau hukum kami jika kami lupa atau kami melakukan kesalahan," begitu tulisan dalam video yang diunggahnya.
"Ya Tuhan kami, janganlah Engkau bebani kami dengan beban yang berat sebagaiman Engkau bebankan kepada orang-orang sebelum kami. Ya Tuhan kami, janganlah Engkau pikulkan kepada kami apa yang tidak sanggup kami memikulnya. Maafkanlah kami, ampunilah kami, dan rahmatilah kami. Engkaulah pelindung kami, maka tolonglah kami menghadapi orang-orang kafir."
Dalam unggahan tersebut, Ammar Zoni menuliskan kata meminta Irish Bella untuk tidak bersedih lagi.
"La Tahzan @_irishbella_," tulisnya disertai emotikon bunga mawar.
(aca/aca)
Ia mengunggah video lantunan surat Albaqarah ayat 286 yang ditujukan kepada sang istri tercinta. Dalam kutipan ayat tersebut berisi tentang keteguhan hati dalam menghadapi cobaan yang berat.
"Allah tidak membebani seseorang melainkan sesuai dengan kesanggupannya. Dia mendapat (pahala) dari (kebajikan) yang dikerjakannya dan dia mendapat (siksa) dari (kejahatan) yang diperbuatnya. (Mereka berdoa), Ya Tuhan kami, janganlah Engkau hukum kami jika kami lupa atau kami melakukan kesalahan," begitu tulisan dalam video yang diunggahnya.
"Ya Tuhan kami, janganlah Engkau bebani kami dengan beban yang berat sebagaiman Engkau bebankan kepada orang-orang sebelum kami. Ya Tuhan kami, janganlah Engkau pikulkan kepada kami apa yang tidak sanggup kami memikulnya. Maafkanlah kami, ampunilah kami, dan rahmatilah kami. Engkaulah pelindung kami, maka tolonglah kami menghadapi orang-orang kafir."
Dalam unggahan tersebut, Ammar Zoni menuliskan kata meminta Irish Bella untuk tidak bersedih lagi.
"La Tahzan @_irishbella_," tulisnya disertai emotikon bunga mawar.
ADVERTISEMENT
(aca/aca)
ARTIKEL TERKAIT

Kado Fantastis Ultah Irish Bella, Mobil Mewah hingga Kalung Berlian
Senin, 26 Apr 2021 09:17 WIB
Ini Penyebab Ammar Zoni dan Irish Bella Menghilang dari Sinetron
Senin, 22 Mar 2021 18:10 WIB
Cara Harmonis Ammar & Irish Bella Rayakan Hari Jadi Pernikahan
Senin, 08 Mar 2021 13:55 WIB
Perdana Rumah Kebanjiran, Irish Bella & Ammar Zoni Kewalahan
Minggu, 21 Feb 2021 10:01 WIB
BACA JUGA

G-Dragon Dicurigai Pacari Lee Joo Yeon Gegara Tembok-Perabotan Sama
Selasa, 29 Apr 2025 11:00 WIB
Son Ye Jin Pamer Foto Bareng Suami, Wajah Hyun Bin Malah Ditutupi Stiker
Kamis, 20 Mar 2025 18:30 WIB
Rayakan Ultah Pertama Anak, Lee Seung Gi Gendong Putri Cantiknya
Minggu, 09 Feb 2025 13:00 WIB
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER