6 Potret Tampan Daffa, Pedangdut yang Diciduk Polisi Terkait Narkoba
                                
                            
                            
                                Daffa merupakan pedangdut pendatang baru yang baru saja ditangkap pihak kepolisian Polda Metro Jaya atas penyalahgunaan narkoba.
                                
                            
                            
                                Ia ditangkap di kediamannya di kawasan Kebon Kacang, Tanah Abang, Jakarta Pusat bersama rekannya.
                                
                            
                            
                                Daffa pertama kali dikenal publik lewat ajang pencarian bakat menyanyi dangdut yang diadakan di salah satu stasiun televisi swasta.
                                
                            
                            
                                Meski tak menjadi juara dalam ajang tersebut, Daffa tetap memesona para penonton dengan ketampanannya.
                                
                            
                            
                                Tak hanya menyanyi, ia juga terjun ke dunia seni peran dengan bermain dalam beberapa judul FTV.
                                
                            
                            
                                Kini Daffa masih berada di Polda Metro Jaya untuk menjalani pemeriksaan atas kasus narkoba yang menjeratnya.
                    Jakarta, Insertlive - Ini dia potret tampan Daffa, pedangdut yang diciduk polisi terkait penyalahgunaan narkoba pada Sabtu (5/10) dini hari. (dia)
                
                
                                 
                
                
            ARTIKEL TERKAIT
        
        
                                
    
                        
                        
                                                        Produktifnya Zul Zivilia Tetap Bisa Rilis Lagu Baru Meski Mendekam di Penjara
Selasa, 22 Apr 2025 22:20 WIB
                                
    
                        
                        
                                                        Kronologi Penangkapan Pedangdut Daffa yang Terjerat Narkoba
Senin, 07 Oct 2019 22:41 WIB
                                
    
                        
                        
                                                        Kisah Masa Lalu Pedangdut Daffa yang Ditangkap Terkait Narkoba
Senin, 07 Oct 2019 07:20 WIB
                                
    
                        
                        
                                                        Pedangdut Daffa Ditangkap Polisi Terkait Narkoba
Minggu, 06 Oct 2019 17:28 WIB
        UPCOMING EVENTS
        Lebih lanjut 
    
    
            detikNetwork
        
        
        BACA JUGA
    
    
            VIDEO 
TERKAIT
        TERKAIT
        POPULER